Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2014

Smartfren Luncurkan Andromax U3 dan V2

Operator berbasis CDMA Smartfren kembali meluncurkan dua produk terbarunya, yaitu Andromax U3 dan Andromax V2 dengan harga terjangkau dan spesifikasi yang bisa bersaing di pasar ponsel pintar saat ini. “Peluncuran kedua produk merupakan bentuk apresiasi kami terhadap para pelanggan setia Smartfren hingga saat ini,” ungkap Djoko Tata Ibrahim, Deputy CEO Commercial Smartfren di kawasan Sudirman, Jakarta Selatan, Kamis (23/1). Smartfren Andromax U3 Spesifikasi Andromax U3 Smartfren Andromax U3  sendiri sejatinya adalah penerus Smartfren Andromax U2 yang dilengkapi dengan layar 4,7 inci (540×960 piksel) IPS LCD berteknologi OGS (One Glass Solution). Keistimewaan lain, U3 juga didukung pelindung Corning Gorilla Glass. Andromax U3 menggunakan prosesor Quad Core 1, 2GHz chipset Snapdragon MSM8625Q, GPU Adreno 203, RAM 1GB, memori internal 4GB dengan distem operasi OS Android 4.1 Jelly Bean dan GPU Andreno 203. Kamera Andromax U3 mampu merekam video HD 720p karena kamera belakang beresolusi 8

#HipnotisDuduk Ala Deddy Corbuzier

Siapa sangka hari minggu lalu terjadi sebuah hal yang menarik di tayangan The Next Mentalist yang dibawakan oleh Deddy Corbuzier. Dan di tengah tengah acara, Deddy Corbuzier pun mengajak para penonton untuk berinteraktif mengikuti hipnotis melalui media pancar televisi. Lalu apa yang menarik? Diantara para penonton dirumah diberikan hipnotis oleh Deddy Corbuzier yaitu #HipnotisDuduk. Dimana dalam hal ini, Deddy menghipnotis para penonton dirumah untuk tidak bisa beranjak dari kursi mereka. Dan inilah beberapa diantaranya yang terposting melalui twitter dan #HipnotisDuduk pun menjadi trending topik. This slideshow requires JavaScript.

Smartfren Andromax Tab 8 Tablet Canggih Segudang Performa

Salah satu tablet Android yang cukup mendapatkan minat yang sangat besar di Indonesia adalah tablet dari Smartfren. Tablet besutan perusahaan layanan CDMA ini menjadi incaran banyak orang dikarenakan harganya yang murah namun memiliki spesfikasi yang terbilang sangat baik. Spesifikasi kelas atas yang tersaji pada Smartfren Andromax Tab siap memanjakan anda pecina gadget Android di Indonesia. Tablet memang masih menjadi salah gadget andalan banyak orang sebagai media hiburan yang mengasikan. Apalagi ditambah spesfiikasi yang memuaskan tentu siapapun akan sangat tertarik memiliki tablet Android. Salah satu tablet terbaik pilihan anda yang menurut kami cukup berbobot sebagai salah satu tablet terbaik di Indonesia adalah Smartfren Andromax Tab 8.0. Tablet ini dipersenjatai procesor dengan kecepatan Dual Core 1.2 Ghz dan Ram berukuran 1GB, tentu saja peforma tablet ini sangat memuaskan. Harga Tablet Smartfren Andromax Tab 8.0 yang dibandrol sekitar 2.3 Jutaan memang sebanding dengan peforma