Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2020

Yamaha Bantu Warga Bantul yang Terdampak Covid-19

Bupati Bantul, Suharsono memberikan apresiasi sekaligus mengucapkan terima kasih kepada PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing yang ikut peduli kepada warganya akibat dampak dari Pendemi Virus Convid 19. Atas nama pemerintah Kabupaten Bantul, Suharsono mengucapkan terima kasih kepada Keluarga Besar Yamaha yang telah memberikan bantuan kepada masyarakat Bantul. Hal itu disampaikan oleh Bupati Bantul di Pendopo Kabupaten sebelum melepas rombongan dari team Yamaha dan SKPD terkait untuk penyaluran bantuan kepada warga. “Atas nama Pemerintah Kabupaten Bantul saya mengucapkan banyak terima kasih kepada Team Yamaha yang telah membantu warga saya, semoga amal ibadah dari Yamaha dapat balasan dari Allah SWT,” demikian disampaikan Bupati Bantul Suharso di hadapan komunitas Yamaha, Dealer, dan SKPD terkait, Kamis, 23 April 2020. Pada saat pendemi Corona Convid 19 ini, secara khusus Yamaha  dan juga bersama dengan komunitas motor Yamaha Rider Federation Indonesia (YRFI)

10 Cara Merawat Helm Sepeda Motor

Setiap pengendara sepeda motor wajib menggunakan helm  sebagai  salah satu perlengkapan berkendara yang paling penting. Dengan penggunaannya  yang tepat,  maka pengendara akan terlindung dari resiko benturan. Tentunya hal ini juga perlu diimbangi dengan perawatan yang dilakukan secara rutin  untuk menjaga fungsi helm tetap optimal. ”Dengan melakukan perawatan helm tentunya kualitas helm akan selalu terjaga sehingga memberikan kenyamanan saat digunakan”,  jelas  Johanes Lucky, Safety Riding Manager PT Astra Honda Motor (AHM) . Berikut beberapa tip dari AHM dalam merawat helm sepeda motor agar tetap dalam kondisi prima dan juga  safety : 1.      Bersihkan lapisan luar helm berikut kaca helm jika sudah terlihat kusam atau terkena kotoran, debu atau hujan dengan kain serat halus atau kain micro fiber serta shampo atau sabun khusus perawatan helm. Penggunaan kain dengan serat halus seperti kain  micro fiber  dapat mencegah lecet akibat proses pembersihan. 2.      Hindar

Lindungi Diri dan Keluarga dengan Asuransi Rawat Inap

Kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi di waktu yang tidak kita duga. Semua berharap kita selalu diberikan selalu kesehatan. Untuk itu, ada istilah mencegah lebih baik daripada mengobati. Tidak ada salahnya ketika kita sehat, selalu tetap menjaga kesehatan kita dengan rutin berolahraga, menjaga asupan makan, menjaga kondisi tubuh tetap fit. Terlebih pada musim ini, kita wajib untuk selalu menjaga kondisi dan imun tubuh kita. Meski kita sudah mulai menjaga diri kita agar tetap fit dan sehat, tak ada salahnya jika kita melindungi diri kita dengan  asuransi rawat inap . Asuransi ini buat jaga-jaga apabila ada hal yang tak terduga, kita tidak tahu tapi setidaknya akan melindungi diri kita.  Kita tahu bahwa biaya rawat inap di rumah sakit tidak murah tetapi penyakit bisa datang tiba-tiba. Karena itu, menyiapkan asuransi kesehatan untuk diri kita dan keluarga sangat penting. Bila sudah punya BPJS, nggak ada salahnya untuk menambah perlindungan kesehatan dan jiwa AXA Hosp

Pilihan Travel dari Solo ke Semarang atau Sebaliknya

Bagi yang sering bepergian di Jawa Tengah tentu tidak lepas untuk singgah di beberapa kota seperti Solo dan Semarang. Ada beberapa pilihan kendaraan untuk melakukan perjalanan dari Solo maupun ke Semarang dan Sebaliknya. Anda yang sering menggunakan kendaraan umum, tentu akan memilih karena efisiensi dan juga mudahnya bepergian tanpa membawa kendaraan sendiri. Dari Solo menuju ke Semarang ada beberapa pilihan moda transportasi seperti bus, kereta maupun travel. Untuk travel sendiri, dari Solo ke Semarang ada beberapa operator travel yang setiap jamnya memiliki rute dari Solo menuju ke Semarang atau sebaliknya dari Semarang ke Solo. Beberapa pilihan travel tersebut diantaranya ada Joglosemar Shuttle Bus, XTrans, Kartika, Cititrans, dan beberapa pilihan lainnya. Berikut adalah jadwal perjalanan travel Solo Semarang dan harga tiketnya. Harga tiket travel Solo Semarang dapat berubah sewaktu-waktu dan juga untuk ketersediaan seat dapat menghubungi masi

Biar Pekerjaanmu Jadi Lebih Mudah, 10 Peralatan Ini Wajib Ada di Kantor!

Sumber : pinterest.com Agar bisa beroperasi dengan baik, sebuah kantor harus didukung oleh berbagai peralatan yang memadai. Para karyawan yang bekerja di sana perlu dibuat senyaman mungkin agar semakin efisien kinerjanya, sehingga mereka bisa menunjukkan hasil kerja terbaik. Dalam sebuah kantor, baik itu kantor besar maupun kantor kecil, peralatan ini wajib ada karena sangat berguna dalam bekerja. Berikut adalah sepuluh perlengkapan kantor yang harus ada. 1. ATK Sumber : liputan6.com ATK adalah singkatan dari alat tulis kantor, jadi jelas apa fungsinya. ATK berisi satu set perlengkapan tulis menulis mulai dari pulpen, kertas, penghapus, penggaris, penjepit kertas, pensil, dan lain sebagainya. Tanpa ATK, kantor nyaris tak bisa beroperasi dengan baik. 2. Meja Kursi Sumber : pinterest.com Tentunya sebuah kantor butuh meja kursi untuk bekerja, terutama kantor yang punya jam kerja standar (8 jam) dan sering didatangi tamu/klien. Rasanya kita semua pasti tahu a